5 Karya Seni Tarik Suara yang Terinspirasi Kereta Api dan Stasiun

5 Karya Seni Tarik Suara yang Terinspirasi Kereta Api dan Stasiun (Foto: Pinterest)

5. Dendang Kureta

Nan mamakiak kureta padang ko nak, Nan manjawek kureta solok nak oii, Lah mamakiak badan nak pulang ko nak, Baju lah sarek dek panumbok nak oii.

Dendang Kureta dilantunkan oleh Mandu Dula disela-sela tugasnya sebagai petugas kereta api di Stasiun Padang Sibusuk, kemudian dilantunkan juga saat menidurkan anak dibuaian.

Bacaan Lainnya

Liswarti (56) sang anak Mandu Dula, masih menyimpan Dendang Kureta dalam memorinya hingga kini.

Dendang Kureta dilantunkan kembali olehnya pada momen Galanggang Arang #5, Anak Nagari Merawat Warisan Dunia yang berlangsung 26-27 Juni 2024 di Kabupaten Sijunjung.

Dendang itu sempat dikira tangisan oleh Liswarti semasa kanak-kanak, belakangan ia sadar bahwa dendang itu dilantunkan sebagai bentuk keprihatinan seorang karyawan kelas rendah di sebuah perusahaan kereta api pada akhir tahun 60’an.

Dendang tersebut telah ditayangkan oleh penyair serba bisa Yethendra Bima Putra melalui laman istagramnya @thendra_bp beberapa hari lalu.

(AG)

Dapatkan update berita terbaru dari  Topsumbar. Mari bergabung di Grup Telegram  Topsumbar News Update, caranya klik link https://t.me/topsumbar kemudian join. Anda harus instal aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel

Pos terkait