Syarat dan Simulasi Kredit Mandiri KPR Multiguna, Pinjam Rp100 Juta Cicilan Mulai Rp900 Ribuan per Bulan

Syarat dan Simulasi Mandiri KPR Multiguna,Pinjam Rp 100 Juta Cicilan Mulai Rp900 Ribuan per Bulan
Syarat dan Simulasi Mandiri KPR Multiguna,Pinjam Rp 100 Juta Cicilan Mulai Rp900 Ribuan per Bulan/ilustrasi: Topsumbar.co.id)

Persyaratan Mandiri KPR Multiguna

1. Syarat Indiviu

Berikut adalah syarat individu mengajukan Mandiri KPR Multiguna 2023:

  • Warga Negara Indonesia (WNI) dan berdomisili di Indonesia
  • Berusia minimal 21 tahun atau sudah (pernah) menikah, maksimal 55 tahun (pegawai) atau 60 tahun (profesional/wiraswasta) saat masa kredit berakhir.
  • Mandiri KPR Multiguna diperuntukkan bagi pegawai tetap dengan masa kerja minimum 3 bulan.
  • Untuk Pegawai Kontrak, minimum jabatan mengajukan Mandiri KPR Multiguna adalah manager/supervisor.
  • Untuk Professional minimum penghasilan Rp 5.000.000 (lima juta rupiah) per-bulan dengan masa kerja minimal 5 tahun.

Bagi Anda Profesional atau wiraswasta setidaknya memiliki pengalaman di bidang usahanya minimum 2 (dua) tahun berturut-turut (dibuktikan oleh ijin usaha/praktek).

Bacaan Lainnya

Anda diwajibkan Memilki NPWP atau SPT Tahunan PPh orang pribadi sesuai peraturan yang berlaku. Minimum penghasilan Rp 5.000.000 (lima juta rupiah) per-bulan dan memiliki agunan yang dapat diikat sempurna.

2. Syarat Dokumen

Dokumen yang dibutuhkan dalam pengajuan Mandiri KPR Multiguna adalah sebagai berikut:

Dokumen Individu:

  • Fotokopi KTP pemohon dan pasangan*
  • Fotokopi Surat Nikah/Cerai*
  • Fotokopi Kartu Keluarga
  • Fotokopi rekening Koran/tabungan 3 bulan terakhir**
  • Fotokopi NPWP Pribadi atau SPT Tahunan PPh

Untuk Pegawai:

  • Asli Slip Gaji atau Surat Keterangan Penghasilan

Untuk Wiraswasta:

  • Fotokopi Laporan Keuangan Perusahaan (Neraca dan L/R) dan
  • Fotokopi Laporan Penjualan (optional, hanya sebagai data pendukung)
  • Fotokopi Akta Pendirian Perusahaan beserta perubahan
  • Izin Usaha TDP/NIB, SIUP.

Untuk Professional:

  • Fotokopi izin-izin praktek profesi

Dokumen Agunan (jaminan):

  • Fotokopi dokumen kepemilikan agunan berupa Sertipikat Agunan berupa Hak Milik (SHM)/Sertipikat Hak Guna Bangunan (SHGB)/Sertipikat Hal atas Satuan Rumah Susun (SHMSRS), dan IMB&PBBn.

Simulasi pinjaman..

Pos terkait