Pantai Maligi, Surga Tersembunyi Pasaman Barat, Seru Buat Nongkrong Rame-Rame!

Pantai Maligi, Surga Tersembunyi Pasaman Barat, Seru Buat Nongkrong Rame-Rame! (Foto : Dok. Istimewa)
Pantai Maligi, Surga Tersembunyi Pasaman Barat, Seru Buat Nongkrong Rame-Rame! (Foto : Dok. Istimewa)

Setiap langkah di pasir dan tiupan angin laut akan membawa Topers merasakan kedamaian dan kenyamanan yang tak ternilai.

Pantai Maligi juga memberikan kesempatan untuk merasakan pengalaman autentik dengan masyarakat setempat.

Para nelayan yang riang menjajakan hasil tangkapan laut mereka menambah nuansa otentik di pantai ini.

Bacaan Lainnya

Topers dapat memilih ikan segar dari hasil tangkapan mereka dan menikmatinya di bawah sinar matahari.

Konservasi Penyu di Pantai Maligi

Desa Maligi, yang terletak di pinggir pantai dengan panjang pantai lebih kurang 13 km, memiliki hutan mangrove alami dan habitat hewan yang masih terjaga.

Kuliner andalan di desa ini adalah rendang tiram dan lokan/salangkang yang diperoleh dari sungai Batang Maligi.

Pantai Maligi juga memiliki sejumlah atraksi rutin, seperti tagak tampuruang yang dilakukan pada malam 27 bulan Ramadhan, sebagai bentuk antusiasme masyarakat dalam menyambut malam Lailatul Qodar.

Selain itu, kesenian tradisional seperti ronggeng dan gandang lasuang juga menjadi daya tarik tersendiri di desa Maligi.

Kuliner Khas di Desa Maligi

Meskipun belum terlalu terkenal, Pantai Maligi mulai menarik perhatian pengunjung dalam beberapa bulan terakhir, terutama pada hari libur.

Pos terkait