5 Pulau Tersembunyi Sumatera Barat, Petualangan Eksotis yang Tak Terlupakan

5 Pulau Tersembunyi Sumatera Barat, Petualangan Eksotis yang Tak Terlupakan. (Foto : Dok. Istimewa)

3. Kekayaan Budaya Pulau Siberut

Pulau Siberut, surga lain di Sumatera Barat, menjadi rumah bagi suku Mentawai.

Jika Topers adalah tipe yang menyukai kombinasi antara keindahan alam dan kekayaan budaya, pulau ini layak untuk dikunjungi.

Bacaan Lainnya

4. Surga Tersembunyi di Pulau Pamutusan

Pulau Pamutusan, yang diberi julukan sebagai “Surga Tersembunyi”, menawarkan keindahan yang sempurna bagi Topers yang mencari ketenangan.

Saat air laut surut, keajaiban alam terjadi dengan munculnya semenanjung berpasir putih yang memanjakan mata.

5. Petualangan Malam di Pulau Sirandah

Terakhir, Pulau Sirandah, tempat di mana Topers bisa menikmati indahnya bawah laut di siang hari,

dan kemudian beralih ke keindahan langit bertabur bintang di malam hari.

Bagi Topers yang menginginkan pengalaman yang berbeda, pulau ini bisa menjadi jawabannya.

Pos terkait