Deskripsi Pekerjaan :
– Mengkoordinasikan, mengawasi, dan mengarahkan proses penyusunan Rencana Kerja dan Anggaran Perusahaan (RKAP).
– Mengkoordinasikan, mengawasi, dan mengarahkan proses penyusunan RJPP aspek financial (financial model).
– Mengkoordinasikan, mengendalikan, mengevaluasi, dan melaporkan pelaksanaan RKAP.
– Mengevaluasi atas usulan pengalihan anggaran dari pemilik anggaran (budget holder).
– Mengendalikan pelaksanaan anggaran operasi dan investasi sesuai RKAP yang telah disetujui.
– Mereview kesesuaian cost element pada saat release PR (proses double release) yang diajukan oleh budget holder.
– Mengkoordinasikan, mengelola, melaporkan, menganalisa, mengevaluasi, dan mengawasi proses penyusunan dan pengelolaan Laporan Manajemen.
Jenis Kelamin : Laki-laki dan Perempuan
Status Pegawai : Pegawai Tetap
Minimum IPK / Nilai : 3.00
Maksimal Umur : 30 Tahun
Kota Penempatan : Seluruh kota di Indonesia
Requirement:
Kebutuhan Umum : Bersedia ditempatkan dimana saja dan bersedia menjalani ikatan dinas.
Keterampilan Khusus : Diutamakan memahami SAP – Finance module.
Pengalaman : –
Sertifikat + Bahasa Inggris : TOEFL minimal score 450.
4. Jr Analyst – Environmental
Bidang : Risiko Bisnis / Enterprise Risk
Deskripsi Pekerjaan :
– Menyusun, menganalisis, dan mengevaluasi kebijakan, implementasi dan evaluasi sistem manajemen lindungan lingkungan perusahaan.
– Mengusulkan peningkatkan kompetensi pekerja dalam aspek lindungan lingkungan untuk peningkatan profesionalisme kerja.
– Mengusulkan dan mengevaluasi peralatan, metode, dan teknologi yang digunakan dalam perlindungan dan pengelolaan lingkungan hidup
– Menyusun, melaksanakan, menganalisis, dan mengevaluasi sosialisasi aspek perlindungan dan pengelolaan lingkungan kegiatan perusahaan kepada stakeholders
– Menyusun, melaksanakan, menganalisis, dan mengevaluasi kajian lingkungan (AMDAL, UKL – UPL, PROPER) untuk mendapatkan izin Lingkungan di lingkungan Perusahaan.
– Menyusun dan mengusulkan Sistem dan Tata Kerja (STK) lingkungan perusahaan dan mengimplementasikan STK HSSE Pertamina.
– Menyusun dan mengusulkan pelaksanaan risk assessment (penilaian risiko) aspek lingkungan.
– Menyusun, melaksanakan, menganalisis, dan mengevaluasi RKAP Environmental.
Jenjang : S1-Perguruan Tinggi
Jurusan :
- Teknik Kimia
- Teknik Lingkungan
- Teknik Sipil Dan Lingkungan
- Teknik Sipil
Jenis Kelamin : Laki-laki dan Perempuan
Status Pegawai : Pegawai Tetap
Minimum IPK / Nilai : 3.00
Maksimal Umur : 30 Tahun
Kota Penempatan : Seluruh kota di Indonesia
Requirement:
- Kebutuhan Umum : Bersedia ditempatkan dimana saja dan bersedia menjalani ikatan dinas.
- Keterampilan Khusus : –
- Pengalaman : Diutamakan memiliki pengalaman melakukan analisa dan pengurusan perizinan lingkungan.
- Sertifikat + Bahasa Inggris : TOEFL minimal score 450.